Kota Turen | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | ![]() | ||||
Provinsi | Jawa Timur | ||||
Kabupaten | Malang | ||||
Kecamatan | Turen | ||||
Kode Kemendagri | 35.07.09.1011 ![]() | ||||
Kode BPS | 3507120011 ![]() | ||||
Luas | 480.66 km² | ||||
Jumlah penduduk | 14.521 jiwa | ||||
Kepadatan | ... jiwa/km² | ||||
|
Turen adalah sebuah kelurahan di wilayah Kecamatan Turen, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur dan merupakan pusat pemerintahan Kecamatan Turen, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur. Kelurahan Turen terdiri dari 21 Rukun Warga (RW) dan 97 Rukun Tetangga (RT).
Kelurahan Turen merupakan daerah perkotaan dan pinggir perkotaan selain sebagai daerah sentra ekonomi, juga sebagai daerah pengembangan / pemekaran kota Turen dan daerah industri / pengrajin serta daerah pertanian unggulan. Di Kelurahan Turen terdapat industri besar, yaitu industri Amunisi PT PINDAD.
Kelurahan Turen berada di sebelah selatan Kabupaten Malang yang juga merupakan pusat pemerintahan Kecamatan Turen dengan batas - batas wilayah :
- Utara : Pagedangan
- Timur : Pagedangan
- Selatan : Talok, Sedayu
- Barat : Tanggung
- Barat Laut : Jeru, Kedok
Konten ini disalin dari wikipedia, mohon digunakan dengan bijak.