Gereja Santa Perawan Maria Benteng Gading | |
---|---|
Gereja Santa Perawan Maria Benteng Gading, Stasi Gading Serpong | |
![]() Gereja Santa Perawan Maria Benteng Gading pada tahun 2025 | |
![]() |
|
Lokasi | Jalan Boulevard Raya Gading Serpong, Medang, Pagedangan, Tangerang, Banten 15853 |
Negara | Indonesia |
Denominasi | Gereja Katolik Roma |
Situs web | www |
Sejarah | |
Dedikasi | Santa Perawan Maria Benteng Gading |
Tanggal konsekrasi | 23 Maret 2025 |
Arsitektur | |
Status | Gereja stasi |
Status fungsional | Aktif |
Peletakan batu pertama | 18 November 2021[1][2] |
Administrasi | |
Paroki | Alam Sutera |
Dekenat | Tangerang II |
Keuskupan Agung | Jakarta |
Provinsi | Jakarta |
Klerus | |
Uskup Agung | Ignatius Kardinal Suharyo |
Imam yang bertugas | R.D. Yohanes Hadi Suryono |
Gereja Santa Perawan Maria Benteng Gading adalah sebuah gereja stasi Katolik yang berlokasi di Tangerang, Indonesia. Gereja ini berada di bawah pengelolaan Keuskupan Agung Jakarta. Secara parokial, Gereja ini merupakan gereja stasi di bawah naungan Paroki Alam Sutera. Gereja Santa Perawan Maria Benteng Gading dinamai menurut Santa Perawan Maria Benteng Gading, salah satu gelar bagi Santa Perawan Maria. Gereja ini berada dalam reksa pastoral para imam diosesan Keuskupan Agung Jakarta yang bertugas di Paroki Alam Sutera.
Galeri
Eksterior
-
Bangunan gereja dilihat dari jalan utama
-
Fasad saat malam hari
-
Fasad belakang
-
Menara gereja dan Patung Santa Perawan Maria Benteng Gading
-
Maket keseluruhan desain kompleks gereja dan pastoran
Interior
-
Interior
-
Panti umat dilihat dari panti imam
-
Panti umat dilihat dari sisi samping belakang
-
Panti imam dilihat dari panti umat
-
Ornamen pada salib
-
Altar dengan tabernakel pada belakang altar
-
Patung Santa Perawan Maria Benteng Gading
-
Patung Pieta
Balkon
-
Pemandangan dari balkon menjelang Misa, nampak cahaya warna-warni menghiasi interior gereja
-
Panti umat terlihat dari balkon setelah Misa
-
Panti umat terlihat dari balkon dilihat dari sisi samping belakang
Fasilitas dan lainnya
-
Aula gereja yang digunakan sebagai panti umat saat perayaan Misa
Referensi
- ^ "Peletakan Batu Pertama Gereja Santa Perawan Maria Benteng Gading". 3 Januari 2022. Diakses tanggal 16 Maret 2025.
- ^ "Dr Era - Era Hia, Hadiri Undangan Peletakan Batu Pertama Gereja Santa Perawan Maria". 18 November 2021. Diakses tanggal 16 Maret 2025.
Lihat pula
Pranala luar
Konten ini disalin dari wikipedia, mohon digunakan dengan bijak.