Seharusnya | ||||
---|---|---|---|---|
![]() | ||||
Album studio karya ADA Band | ||||
Dirilis | 20 September 1997 | |||
Direkam | 8 Mei–15 Agustus 1997 di Gins Studio, Lolypop | |||
Genre | Pop rock, Pop, Rock, Rock alternatif | |||
Label | Bulletin Records, Wins Records, MTE Records | |||
Produser | ADA Band | |||
Kronologi ADA Band | ||||
|
Seharusnya merupakan album studio pertama karya grup musik Indonesia ADA Band. Dirilis pada 20 September 1997, lagu utamanya adalah "Seharusnya". Tapi sayangnya, meskipun nama mereka sudah cukup mulai dikenal karena album ini, eksistensi mereka sempat terhenti lumayan lama, bahkan banyak yang mengira kalau mereka sudah bubar, sehingga nama mereka pun pelan-pelan mulai dilupakan.
Daftar lagu
Seluruh lagu ditulis oleh Ibrahim Imran. Kecuali Krishna balagita pada lagu 1 dan 3–4, Suriandika Satjadibrata pada lagu 5.
No. | Judul | Durasi |
---|---|---|
1. | "Seharusnya" | 4:25 |
2. | "Bersamamu" | 4:05 |
3. | "Jangan Pernah Engkau Lupa" | 4:15 |
4. | "Isi Hatiku" | 4:41 |
5. | "Impian" | 5:31 |
6. | "Semesta" | 5:46 |
7. | "Berjalan Sendiri" | 5:31 |
8. | "Ku 'Kan Tetap Ada Disini" | 6:11 |
9. | "Hanya Kenangan" | 5:11 |
10. | "Percayakan Cinta Kita" | 5:06 |
Personel
- Baim - vokal utama, gitar
- Krishna Balagita - kibor, piano, vokal latar, vokal harmoni
- Iso Eddy Himawarso - kibor, penyintesis, vokal latar
- Dika Satjadibrata - bass, vokal latar, vokal harmoni
- Eel Ritonga - drum, perkusi, vokal latar
Musisi pendukung
- Dewa Budjana - gitar
Produksi
- Produser Eksekutif - Jerry Bidara
- Produser - Arnel Affandi & ADA Band
- Fotografi - Wawan Cokro
- Desain Cover - Wawan Cokro
Konten ini disalin dari wikipedia, mohon digunakan dengan bijak.