![]() | |
Kelompok usaha home shopping | |
Industri | Home shopping dan penyiaran |
Didirikan | 2007 (sebagai Lejel Home Shopping) 2009 (sebagai Lejel Group) |
Pendiri | Yoo Gug Jong |
Kantor pusat | Jakarta, Indonesia |
Tokoh kunci | Yoo Gug Jong Teddy Leslie Kim Edwin Soedarmawan |
Produk | Home shopping Televisi satelit Lain-lain |
Divisi | Lejel Home Shopping Lejel E&M Lejel E&M Indonesia |
Anak usaha | Lejel Production Lejel Logistics Lejel International |
Situs web | lejel |
Lejel Group merupakan perusahaan home shopping dan media yang berpusat di Jakarta, Indonesia, didirikan pada tahun 2007.
Unit usaha
- Lejel Home Shopping
- Lejel E&M
- Lejel E&M Indonesia
- Lejel International
- Indkor Lingkar Media
- Permata Mandiri
- Lejel Kolmar
- Global Permata Mandiri
- Top World Tour
Mantan perusahaan
- Lejel Local TV
- Timor TV (sebelumnya dikenal dengan nama Medika TV dan sekarang dimikiki oleh Fajar Group)
- LBS TV
- K-Drama (sebelumnya dikenal dengan nama LBS TV Drama dan LBS TV K-Drama dan yang telah digabungkan ke KBS World Indonesia)
- TVP (sebelumnya dikenal dengan nama LBS TV C-Drama dan yang telah digabungkan ke My Cinema Asia)
- TV In (sebelumnya dikenal dengan nam LBS TV In-Drama dan Aula dan yang telah digabungkan ke ATV)
- FTV (sebelumnya dikenal dengan nama LBS TV Movie dan LBS TV A-Movie dan sekarang dimiliki oleh MT Entertainment)
- M Cine Channel (sebelumnya dikenal dengan nama M-Pop dan LBS TV Music dan yang telah digabungkan ke My Cinema)
- Cinta Bolly (sebelumnya dikenal dengan nama LBS TV On-Life dan L-Channel dan yang telah digabungkan ke ATV)
- LBS TV MIX (yang telah digabungkan ke CNBC Indonesia)
- MD Entertainment TV (yang telah digabungkan ke MDTV)
- Drakor Plus (yang telah digabungkan ke KBS World Indonesia)
- Sinema Indonesia
- Sinema Indonesia X
- Arjuna TV (yang telah digantikan menjadi tvOne Manokwari)
- UTTV (yang telah digantikan menjadi Jagantara TV Banten)
- Sky LBS TV
- SBS-in (yang telah digabungkan ke One)
- Lingua Channel (sebelumnya dikenal dengan nama SBS Shop dan sekarang dimiliki oleh Trans Media)
- LBS Drama (yang telah digabungkan ke KBS World Indonesia)
- eyePlus (yang telah digabungkan dengan Apple TV+ Indonesia pada tahun 2024)
- Lejel Logistics (yang telah digabungkan dengan Lion Parcel pada tahun 2020)
- Lejel Production (yang telah digabungkan dengan MNC Film Indonesia pada tahun 2022)
Pranala luar
Konten ini disalin dari wikipedia, mohon digunakan dengan bijak.