
Kuki Yoshitaka (九鬼 嘉隆 ) (1542 – 17 November 1600) adalah seorang komandan angkatan laut selama Periode Sengoku di Jepang, di bawah Oda Nobunaga, dan kemudian, Toyotomi Hideyoshi.
Pada tahun 1570an, Kuki bersekutu dengan Oda Nobunaga, dan memimpin armadanya, mendukung penyerangan berbasis di darat pada Ikkō-ikki.
Lihat pula
Referensi
- Ron, Roy (1999–2004). 'Genbukan Tokyo Shibu: Kuki Yoshitaka'. Ninpo.org Accessed 28 Dec 2004. Kuki Yoshitaka page Diarsipkan 2007-03-13 di Wayback Machine..
- Turnbull, Stephen (1998). 'The Samurai Sourcebook'. London: Cassell & Co.
Bacaan tambahan
Konten ini disalin dari wikipedia, mohon digunakan dengan bijak.