Next Chapter | ||||
---|---|---|---|---|
![]() | ||||
Album studio karya Gigi | ||||
Dirilis | 22 Maret 2005 | |||
Genre | Rock | |||
Label | Sony Music Indonesia | |||
Kronologi Gigi | ||||
|
Next Chapter merupakan album studio utama kesembilan karya GIGI. Lagu terpopulernya adalah "Kepastian Yang Kutunggu" dan "Bila".
Daftar lagu
- Indonesia
- Kepastian Yang Kutunggu
- Karena Dirimu
- Khilaf
- Bila
- Jangan Tinggalkan Aku
- Bertepuk Sebelah Tangan
- Membaca Pikiranmu
- Pengagum
- Ungkapan
- Satu
Personel
- Armand Maulana - vokal
- Dewa Budjana - gitar
- Thomas Ramdhan - bass
- Gusti Hendy - drum
Konten ini disalin dari wikipedia, mohon digunakan dengan bijak.